Konferensi Nasional Hukum Laut Dan Hukum Humaniter Internasional
Untuk mendapatkan gagasan-gagasan pemikiran yang dapat mengembangkan aturan-aturan Hukum Laut dalam kaitannya dengan aturan-aturan Hukum Humaniter Internasional khususnya mengenai perang di laut, Fakultas Hukum Universitas Andalas bekerjasama dengan International Committe of the Red Cross (ICRC) mengadakan acara Konferensi Nasional Hukum Laut dan Hukum Humaniter Internasional dengan Tema "Hukum Humaniter Internasional dan Beberapa Permasalahan Lingkungan Serta Kemanusiaan Di Laut"
Informasi mengenai acara dapat dilihat pada Term of Reference (TOR) : Download
Komentar