Info Kontak FH Unand

Ikuti FH Unand

Selamat Bertugas Sebagai Anggota Satgas Ppkpt Universitas Andalas

Fakultas Hukum - Selamat kepada Dr. Inggrit Fernandes, S.H., M.H., dosen Fakultas Hukum Universitas Andalas, dan Fadhillah Arinny, mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Andalas, atas amanah yang diberikan sebagai anggota Satuan Tugas Pencegahan & Penanganan Kekerasan di Lingkungan Perguruan Tinggi (SATGAS PPKPT) Universitas Andalas.

Penunjukan ini merupakan bentuk kepercayaan terhadap dedikasi dan komitmen mereka dalam menciptakan lingkungan kampus yang aman, nyaman, serta bebas dari segala bentuk kekerasan. SATGAS PPKPT memiliki peran penting dalam mengawal kebijakan serta upaya pencegahan dan penanganan kekerasan di lingkungan perguruan tinggi.

Semoga dapat menjalankan amanah dengan baik dan memberikan manfaat bagi seluruh civitas akademika Universitas Andalas.

Komentar

Subscribe to Our Newsletter

Get the Latest Fakultas Hukum Universitas Andalas News Delivered to You Inbox